Cheese Cake Puding Roti ala Bread Talk.
Cara membuatnya pun cukup mudah, kalian dapat memasak Cheese Cake Puding Roti ala Bread Talk hanya dengan menggunakan 7 bahan dan 3 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Cheese Cake Puding Roti ala Bread Talk yuk!
Bahan Cheese Cake Puding Roti ala Bread Talk
- Dibutuhkan Roti Tawar kulit (1 bungkus).
- Dibutuhkan Susu Kental Manis (5 sachet).
- Sediakan Keju Procis.
- Diperlukan 500 ml Air.
- Sediakan Telur (2 butir).
- Gunakan Mentega (1 sendok makan).
- Sediakan Coklat cheeps / kismis juga boleh.
Cara membuat Cheese Cake Puding Roti ala Bread Talk
- Potong roti tawar ukuran kotak2.
- Campurkan susu,telur,mentega dan air,boleh di mixer dengan pelan atau di kocok,kalau saya mau cepat pake diblender bun. Hihihi....
- Tuangkan adonan kedua td sedikit"ke roti yg sdh dipotong2 di tekan atau diremas2 pakai tangan yg sdh dicuci,kemudian masukkan keju yg sudah diparut.kemudian semua adonan dicampur sampai semuanya rata.kemudian taruk di wadah atau aluminium foil cup jika ada.setelah itu kukus selama 20menit jika adonan td agak naik ke atas tdk apa" ya bun langsung saja taburi coklat cheeps/kismis di atas adonan yg sdh matan.matiin kompor dan angkat makan pd saat anget" enak bgt.selamat mencoba.